PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS X JURUSAN TJKT SMK NEGERI 1 BONE

Authors

  • Rini Damayanti Universitas Muhammadiyah Bone
  • Suhardiman Universitas Muhammadiyah Bone

DOI:

https://doi.org/10.62667/begibung.v2i1.49

Keywords:

Model Make a Match, Bahasa Indonesia, , Hasil Belajar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran make a match terhadap hasil belajar siswa pada mata pelejaran bahasa Indonesia kelas X jurusan TJKT SMK Negeri 1 Bone. Jenis penelitian ini adalah penelitian Quasi Eksprimental  dengan rancangan none-equevalent only control group desain yaitu desain penelitian melibatkan dua kelompok sebagai kelas eksprimen dan kelas control yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran make a match terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran bahasa Indonesia kelas X Jurusan TJKT SMK Negeri 1 Bone. Satuan kelas eksprimen terdiri dari 36 siswa dan kelas control 36 siswa dengan jumlah populasi peserta didik 108 orang. Penelitian dalam satu kelas dilaksanakan 4 kali pertemuan kelas eksprimen dan 4 kali pertemuan kelas control. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif dan analisis statistik infrensial. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data dapat disimpulkan hasil nilai  signifikan kelas eksprimen sebesar 0,18>0,05 berarti ada perbedaan yang signifikan hasil belajar siswa pretest dan posttest pada kelompok eksprimen. Seadangkan rata-rata hasil belajar siswa kelompok control diperoleh nilai signifikan sebesar 0,02<0,05 yang berarti terhadap perbedaan signifikan antara hasil belajar siswa sebelum dan sesudah penerapan model make a match yang berarti H0 di tolak H1 di terima. Maka dapat di pahami terhadap pengaruh model pembelajaran make a match terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran bahasa Indonesia kelas X jurusan TJKT SMK Negeri 1 Bone

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arifin, 2014. Metode penelitian kualitatif, kuantitatif, dan R & D Bandung : Alfabeta.

Cahyani, k., dewi, d. A., Indonesia , u.P., kunci, k., guru, p., & kewarganegaraan, p. (2021). Peran guru pendidikan kewarganegaraan dalam. 9(2), 268-281.

Fauhah, h., & rosy, b. (2020). Analisis model pembelajaran make a match terhadap hasil belajar siswa. Jurnal pendidikan administrasi perkantoran (jpap),9(2), 321-334.

Huda,Miftahul.2015.cooperativelearning:Metode, Teknik, Struktur dan Model Terapan. Yogyakarta pustaka pelajar.

Istanari.2012.58 Model Pembelajaran Inovatif. Medan:media persada.

M.jamil, i. (2017).prestasi belajar abak. IImiah pendidikan anak,i(1), 1-17.

Nurbudiyani,i,(2013). Pelaksanaan pengukuran ranah kognitif,efektif, dan psikomotorik pada mata pelajaran ips. 13, 88-93.

Nur nahdiyatin sdn, s., & kecematan jenangan kabupaten pnorogo, I, (2016). Penerapan model make a match untuk meningkatkan hasil belajar ips… 81| penerapan metode make a match untuk meningkatkan untuk meningkatkan hasil belajar ips pada siswa kelas iii sdn 1 jenanganponorogo the implemention of make a match methodto improve the third grade student. 81-90.

Pristiwanti, d., badariah, b., hidayat, s., & dewi, r.s. (2022). Pengertian pendidikan. Jurnal pendidikan dan konseling (jpdk), 4(6). 1707-1715.

Purwanto. (2010). Evaluasi hasil belajar. Yogyakarta: pusat belajar.

Retnowati. (2017). Pengaruh penggunaan media pembelajaran terhadap motivasi belajar siswa pada mata pelajaran pendidikan agama islam di smp negeri 1 punggur kabupaten lampung tengah.

Rusman. (2018) Model-model pembelajaran.Depok:Raja Grafindo persada.

Sugiyono.2015.Metode penelitian Kuantitatif, dan R&D Bandung:Alfabeta.

Sugiyono. 2017. Metode penelitian Kombinasi (mixed methods). Bandung:Alfabeta.Hal. 116-118.

Susilawati, t., & dharmawansah, d. (2019). Metode penerapan keselamatan dan kesehatan kerja terhadap kinerja proyek kontruksi (studi kasus proyek pembangkit listrik tenaga mesin gas Sumbawa). Jurnal tambora, 3(3), 107-114.

Downloads

Published

14-02-2024

How to Cite

Damayanti, R., & Suhardiman. (2024). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS X JURUSAN TJKT SMK NEGERI 1 BONE. BEGIBUNG: Jurnal Penelitian Multidisiplin, 2(1), 178–188. https://doi.org/10.62667/begibung.v2i1.49