PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JINGSAW UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA SISWA KELAS V SDN 03SEMBALUN BUMBUNG LOMBOK TIMUR TAHUN PELAJARAN 2022/2023
DOI:
https://doi.org/10.62667/silabus.v1i1.94Keywords:
Pendekatan, kooperatif tipe jigsaw, Hasil BelajarAbstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk megetahui apakah dengan penerapan pembelajaran Kooperatif Tipe Jiksaw dapat meningkatkan prestasi belajar siswa Kelas V SDN 01 Sembalun Bumbung Tahun Pelajaran 2022/2023. Data dikumpulkan dengan menggunakan tes dan lembar pbservasi. Rancangan penelitian ini dilakukan dalam dua siklus, masing-masing siklus terdiri dari satu kali pertemuan ditambah dengan satu kali pertemuan untuk memberikan evaluasi. Untuk melihat apakah terdapat peningkatan atau tidak digunakan statstik deskriptif.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa Dengan penerapan pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dapat meningkat kan prestasi belajar siswa dan aktivitas belajar siswa secara klasikal pada materi pokok luas bangun datar. Peningkatan ini dapat dilihat dari prolehan nilai rata-rata siswa kelas SDN 01 Sembalun Bumbung pada pertemuan pertama sebesar 60,7 dan pada pertenuan kedua sebesar 64,7 pada dan pertemuan ketiga sebesar 96,6sedangkan presentase ketuntasan belajar pada pertemuan pertama 48,8%, pertemuan kedua 65,9%, dan pertemuan ketiga sebsar 85,4%, ini berarti bahwa penerapan modal pembelajaran kooperatif tipe jigsaw dapat meningkatkan prestasi belajar matematika pada materi pokok luas bangun datar
Downloads
References
Arikunto, Suharsimi. 2002. Dasar – Dasar Evaluasi Pendidikan. Jogyakarta: PT Bumi Aksara.
Aita Lie. 2010. Cooperative Learning “Memperaktikkan Cooperative Learning di ruang-ruang kelas”. Jakarta: Grasindo.
Cut Zurnali, 2004, Pengaruh Pelatihan dan Motivasi Terhadap Perilaku Produktif Karyawan Divisi Long Distance PT Telkom Tbk, Tesis, Unpad, Bandung
Djamrah, Syaeful Bahri dan Zain Aswan, 2002. Strategi Belajar mengajar, Jakarta : Rineka Cipta
Depdikbud. 2003. Undang-Undang RI No. 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendiikan Nasional. Semarang: Aneka Ilmu.
Herman Hudojo. 1988. Megajar Belajar Matematika. Jakarta: Depdikbut.
Ratna Wilis Dahar. 1998. Teori-teori Belajar. Jakarta: P2LPTK.
Riduwan. 200., Belajar Mudah Penelitian Untuk Guru - Karyawan Dan Peneliti Pemula. Bandung: Alfabeta.
Robert E. Slavin. 2009. Cooperate Learning “ teori, riset, dan praktek:. Bandung: Nusa Media.
Roestiyah.2008. Strategi Belajar Megajar.Jakarta: Rineka Cipta.
Muslimin Ibrahim, dkk. 2000. Pembelajaran Kooperatif. Surabaya: Unesa University Prees.
Oemar Hamalik. 2008. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.
Saifudin Azwar. 2009. Tes prstasi “fungsi dan pengemangan pengukuran perestasi belajar”. Yogyajarta: Pustaka Pelajar.
Syaiful Bahri Djamarah. 1994. Perestasi Belajar dan Kompetensi Guru. Jakarta: Usaha Nasional.
Trianto. 2007. Model-model Pembelajaran Inovatif Beriorentasi Kontruktivisik. Jakarta: Prestasi Pustaka
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Nurhasanah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
CC Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0